Rancang Bangun Modul Driver Dengan PCB Double Layer Untuk Kontrol MOSFET Berbasis ESP32
Main Article Content
Abstract
Inverter merupakan alat penting bagi berbagai sistem seperti sitem tenaga surya, kendaraan listrik, daya cadangan, dan beberapa sistem lainnya. Driver pembangkit sinyal SPWM dapat dibuat menggunakan mikrokontroler yang menyediakan fleksibilitas dan presisi dalam pengendalian proses switching MOSFET. Pengoptimalan hasil frekuensi agar stabil 50Hz dan tegangan stabil di 220V. Pada penelitian ini tujuan pembuatan driver MOSFETPerencanaan pembuatan driver MOSFET mencakup 2 bagian utama yakni perencanaan PCB (Printed Circuit Board) dan blok diagram sistem. Wiring Driver MOSFET dan perencanaan desain board PCB driver yang dibuat menggunakan software eagle.hasil dari penelitian yang dilkakukan yakni pembuatan PCB driver MOSFET. PCB ini dirancang untuk mengendalikan MOSFET menggunakan sinyal PWM yang dihasilkan oleh ESP32.Pengujian hasil output pin GPIO ESP32 mendapatkan hasil nilai frekuensi 50Hz, duty cycle 50% , cycle time 20000ms, dan Vpp 3,5V. menghasilkan bentuk gelombang sinusoidal pada output inverter dengan frekuensi 50Hz dalam satu siklusnya membutuhkan waktu 20ms dengan tegangan 220,4VBerdasarkan pengujian PCB driver MOSFET pada output inverter setelah step up didapatkan nilai tegangan sebesar 220,4VAC. Berdasarkan pengujian PCB driver MOSFET pada output inverter sebelum dan setelah step up menghasilkan frekuensi yang stabil di 50Hz. Memberikan solusi alternatif untuk driver MOSFET dalam sistem inverter yang berbasis ESP32.Meningkatkan fleksibilitas dan kontrol dalam sistem inverter, jika menggunakan PCB driver MOSFET seperti penelitian ini.
Article Details
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlikel 4.0 International (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).