Wireless Sensor Network Berbasis Protokol UDP untuk Monitoring pH dan Suhu Kolam Ikan Air Tawar
Main Article Content
Abstract
Sistem monitoring kualitas air kolam yang efektif dan efisien sangat diperlukan dalam pengelolaan ikan air tawar untuk meningkatkan kualitas panen. Pengukuran nilai parameter kualitas air dengan cara manual yang dilakukan selama ini tidak efektif dan rawan terhadap kesalahan. Penelitian tentang sistem monitoring kualitas air telah banyak dilakukan diantaranya dengan wireless sensor network. Pada paper ini peneliti mengusulkan sebuah sistem wireless sensor network berbasis protokol UDP yang mampu untuk menyajikan data secara realtime dan akurat. Sistem ini terdiri dari: mikrokontroler Arduino, satu set sensor parameter suhu dan pH, smartphone android, dan perangkat jaringan. Parameter kualitas air yang terukur oleh unit sensor dan diatur oleh mikrokontroler Arduino akan terkirim datanya ke Datacenter melalui modul jaringan. Data yang dihasilkan dapat diakses oleh user dengan mudah melalui jaringan internet. Dengan sistem monitoring ini data yang dihasilkan lebih akurat, cepat dan lebih murah.
Article Details
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlikel 4.0 International (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).